NGESTI-NUR ARIFAH MENDAPAT DUKUNGAN DARI PARTAI DEMOKRAT


Semarang,suaragardanasional.com
-PEMILUKADA  serentak di Indonesia yang akan dilaksanakan pada 27 November 2024 tentu akan menyedot anggaran Negara yang cukup besar demi terciptanya suatu kepemimpinan di Didaerah Kabupaten,Kotamadya atapun Propinsi.


Partai Demokrat [08/11/2024]mengadakan konsolidasi dengan CABUP -CAWABUP pasangan dengan nomer 1 Ngesti  nugraha dan Nur Arifah yang notabene  sebagai calon Incumbent di Kabupaten Semarang.menurut Lily sebagai anggota DPRD Kabupaten Semarang yang ke tiga kalinya menyampaikan bahwa seluruh kader Partai Demokrat berjalan dalam satu komando.

Diimbuhkan oleh Parno selaku ketua DPC Partai Demokrat Kabupaten Semarang bahwa kader beserta massa yang mempunyai tujuh puluh ribu  suara di Kabupaten Semarang.Nur arifah  sebagai pendamping Ngesti nugraha menyampaikan bahwasanya kemenangan nantinya untuk pasangan CABUP CAWABUP nomer satu  adalah peran serta perjuangan dari kader-kader Partai Demokrat.


Ngesti nugraha sebagai CABUP Incumbent Kabupaten Semarang jika terpilih kembali akan lebih mendengarkan suara masukan masyarakat sampai bawah yaitu sampai warga ditingkat RT ,Untuk lebih mengennya pembangunan dan peningkatan dari segi aspek ekonomi UMKM di Kabupaten Semarang SERASI.(Ujik)

Tags

#buttons=(Accept !) #days=(20)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top